Ini nih Reseo Cara Membuat Kue Sus Isi Vla Vanila Susu. Yang Garing Diluar Lembut Di Dalam

Karena banyak orang kreatif, kini kue sus isi vla vanila susu tak melulu mempertahankan bentuk bulatnya. Karena kini kue sus juga ada yang berbentuk angsa, kue sus tiger / kue sus Jepang, sus keong, kue sus mini, bulat lonjong layaknya kue manis dan kue sus goreng. Selain kue sus basah yang di isi vla aneka rasa dari vla susu, vla straweberry, vla coklat, vla pandan, vla anggur dan lain sebagainya. Saat ini juga terdapat resep kue sus kering keju dengan tekstur crispy yang cocok untuk camilan gurih.


Berikut Bahan-bahan dan Cara Membuat Kue Sus Isi Vla Vanila Susu yang garing diluar, lembut dan dingin di dalam yang patut untuk dicoba.

Bahan kulit kue sus:

Air 220 mili liter
Margarine 125 gram
Tepung terigu 150 gram
Telur 3 butir (jika telurnya kecil bisa pakai 4 butir)
Gula pasir 1 sendok makan

Bahan vla vanila susu:

Susu UHT 650 mili liter
Tepung maizena 60 gram
Kuning telur 2 buah
Vanila susu secukupnya
Gula pasir 150 gram
Garam secukupnya
Margarine 1 sendok makan
Tepung custard 1 sendok makan (optional)

Author

Unknown Unknown Fiksioner is a free template that suitable for personal blogging because the layout is like a journal.